简体中文
繁體中文
English
Pусский
日本語
ภาษาไทย
Tiếng Việt
Bahasa Indonesia
Español
हिन्दी
Filippiiniläinen
Français
Deutsch
Português
Türkçe
한국어
العربية
Ikhtisar:Cara melakukan review terhadap broker forex yang tepat dan akurat demi keamanan & kenyamanan trading Anda. Setidaknya ada 5 hal yang perlu di analisa
Broker Forex Review
Tentunya para trader pada tingkat pemula dan mahir sekalipun perlu melakukan review untuk mendapatkan rekanan broker forex yang mumpuni.
Proses review tersebut nantinya akan menumbuhkan keyakinan bahwa pilihan Anda adalah broker forex yang terbaik dan terpercaya.
Perihal apa saja yang perlu dilakukan untuk melakukan analisa yang tepat?
5 hal mendasar yang dilakukan oleh WikiFX untuk melakukan review terhadap broker forex:
1. Evaluasi lisensi
2. Tingkat pengawasan
3. Kualitas perangkat lunak
4. Kemampuan pengendalian risiko
5. Kekuatan bisnis
Selanjutnya kami akan memberikan tambahan penjelasan untuk ke-5 hal tersebut.
1. Review Evaluasi Lisensi Broker Forex
Broker forex review untuk aspek evaluasi lisensi dilakukan oleh tim WikiFX dengan cara:
· Melakukan pengecekan pada situs web Lembaga regulator
· Konfirmasi via telpon dan surat menyurat dengan otoritas pengatur
Hasil dari evaluasi lisensi tersebut akan menentukan beberapa hal, yaitu:
· Memastikan keaslian lisensi
· Penentuan nilai yang diberikan terhadap broker
· Penempatan peringkat broker
Konfirmasi keaslian lisensi, nilai dan peringkat broker informasinya tersedia pada website dan aplikasi forex WikiFX.
2. Review Tingkat Pengawasan Broker Forex
Pengolahan data tingkat pengawasan untuk broker forex review dilakukan melalui 2 metode, yaitu:
· Secara manual oleh tim audit WikiFX
· Secara otomatis dengan sistem survei WikiFX
Tingkat pengawasan melalui beberapa fase seperti di bawah ini:
· Pengawasan standar penilaian
· Pengawasan model divestasi nilai aktual
· Model utilitas pengaturan
Teknologi tingkat tinggi seperti model prediksi keganjilan peraturan juga digunakan oleh WikiFX untuk melakukan penilaian kuantatif pada tingkat peraturan broker.
3. Review Kualitas Perangkat lunak Broker Forex
Pada poin ke-3 untuk broker forex review, pengecekan Kualitas Perangkat lunak dilakukan dengan 3 proses sebagai berikut:
· Dinamika data forex WikiFX
· Oleh Tim uji insinyur WikiFX
· Melalui Sistem WikiFX
Tim WikiFX melakukan tes dan ujicoba Kualitas Perangkat lunak broker forex minimal untuk 3 aspek:
· Keamanan perangkat lunak
· Kecepatan eksekusi
· Stabilitas
4. Review Kemampuan Pengendalian Risiko Broker Forex
Hal ini merupakan aspek yang cukup kritis dan kompleks. Banyak faktor dalam broker forex review untuk poin Kemampuan Pengendalian Risiko. Beberapa diantaranya adalah:
· Indeks eksekusi perintah
· Indeks statis model pengguna
· Indeks opini publik global
· Indeks likuiditas
· Kredit
Selain itu lebih dari 40 faktor dipantau dan di evaluasi secara real time melalui sistem WikiFX.
Selanjutnya data – data yang diperoleh dari poin kemampuan pengendalian risiko digunakan untuk:
· Tim kontrol forex
· Sistem cloud WikiFX
5. Review Kekuatan Bisnis Broker Forex
3 aspek untuk broker forex review pada poin Kekuatan Bisnis.
· Model verifikasi kepatuhan bisnis
· Model verifikasi siklus hidup bisnis
· Model penilaian keberlanjutan bisnis
Ada aspek tambahan lagi, yaitu lebih dari 10 model deteksi lainnya yang dilakukan oleh WikiFX dalam membuat sistem yang komprehensif untuk tingkat bisnis broker.
Seluruh hasil review tersebut lalu kami konsultasikan dengan beberapa pihak yang berkompeten, yaitu:
· Global Eye System
· Tianshi Global Enterprise Consultant
Kontribusi WikiFX Untuk Broker Forex Review
Seluruh informasi tersebut kemudian di rekonfirmasi ke lembaga regulator resmi di negara tempat domisili alamat broker forex dan sistem analisis cerdas WikiFX dengan teknologi dan data murni.
ke-5 hal tersebut dilakukan oleh WikiFX dan diberikan secara GRATIS kepada masyarakat di Indonesia.
WikiFX berkomitmen untuk membantu para nasabah atau investor atau trader agar dapat menyaring serta mengidentifikasi broker forex yang legal dan ilegal. Semua itu kami lakukan agar Anda dapat melakukan trading forex dengan suasana damai dan tentram.
Sebaiknya jangan ditunda lagi, segera unduh aplikasi WikiFX yang mengakomodasi data - data broker forex review. Telah disediakan secara GRATIS di halaman beranda website WikiFX, Google Play Store (pengguna Android) atau App Store (pengguna iOS).
Selamat bergabung bersama pengguna kami dan semoga sukses untuk trading forex Anda !
Disclaimer:
Pandangan dalam artikel ini hanya mewakili pandangan pribadi penulis dan bukan merupakan saran investasi untuk platform ini. Platform ini tidak menjamin keakuratan, kelengkapan dan ketepatan waktu informasi artikel, juga tidak bertanggung jawab atas kerugian yang disebabkan oleh penggunaan atau kepercayaan informasi artikel.
Octa Markets Cyprus Ltd, broker internasional yang beroperasi sejak 2011, menerima penghargaan 'Broker Ramah Islam Terbaik Indonesia 2024' dari Finance Derivative atas komitmennya yang luar biasa dalam menyediakan layanan perdagangan sesuai Syariah di pasar Indonesia.
Berdasarkan pantauan terkini, telah teridentifikasi beberapa platform broker forex yang saat ini telah berubah statusnya menjadi ilegal. Hal ini lantaran aspek otorisasi/regulasi/lisensi telah dicabut oleh lembaga berwenang yang dieksekusi pada akhir November 2024.
VPR Safe Financial Group selaku operator broker forex Alvexo diwajibkan membayar denda sebesar 50.000 Euro atau setara lebih dari Rp 830 Juta akibat pelanggaran serius yang dilakukan terkait dengan Pembatasan Pemasaran, Distribusi dan Penjualan Kontrak untuk Perbedaan (CFD) kepada Klien Ritel.
Semakin bertambah ancaman kejahatan online di dunia perdagangan instrumen keuangan online. Terdeteksi adanya lima broker forex kategori penipu baru yang telah memakan korban. Muncul pula upaya improvisasi kriminal daring dengan modus platform duplikasi regulator per akhir November 2024.